Category: Pop Culture

Lifestyle News Pop Culture

Lawless Burgerbar Bawa Sensasi Baru Lewat Master of Nuggets

THRIVINMAGZ.COM – Lawless Burgerbar lagi-lagi berhasil mencuri perhatian dengan peluncuran menu terbarunya, Master of Nuggets. Resmi diperkenalkan pada 11 Januari 2025 lalu, menu ini langsung jadi favorit banyak orang. Sesuai dengan tagline-nya, nugget ini terbukti lebih juicy, lebih renyah, dan pastinya lebih nagih. Nugget ayam ini hadir dalam porsi 6, 12, hingga 24 potong, lengkap […]

Lifestyle News Pop Culture

PBTP: Trattoria Urban di Taman Literasi Blok M & Bintaro Xchange Mall dengan Cita Rasa Itali

THRIVINMAGZ.COM – PBTP, yang sebelumnya dikenal sebagai Pasta by the Park by Papa Ryo, sekarang hadir dengan wajah baru sebagai urban trattoria di tepi taman. Konsep ini membawa cita rasa Italia yang lezat ke dalam suasana hijau yang menenangkan, cocok banget buat kamu yang pengen rehat sejenak dari riuhnya Jakarta. Dengan ruang hijau yang makin […]

Lifestyle News Pop Culture

Rekor Baru di Indonesia Arena: Final Honda DBL with Kopi Good Day 2024 Disaksikan 14.517 Penonton

THRVINMAGZ.COM – Pertandingan puncak Honda DBL with Kopi Good Day 2024 di Jakarta sukses mencatat sejarah baru. Digelar di Indonesia Arena pada Jumat, 6 Desember 2024, event ini dihadiri oleh 14.517 penonton. Angka tersebut menjadi rekor baru untuk jumlah penonton terbanyak dalam event olahraga indoor di Indonesia. Yang bikin lebih spesial, angka ini bahkan melampaui […]

Lifestyle News Pop Culture

MANKIND Coffee Stand: Tempat Ngopi dengan Sentuhan Simpel dan Elegan di Bandung

THRIVINMAGZ.COM – MANKIND memperluas visinya dengan menghadirkan MANKIND Coffee Stand, sebuah coffee stand yang kini hadir di lantai dasar flagship store-nya di Bandung. Dengan desain yang mengusung kesan minimalis dan elegan, coffee stand ini juga menghadirkan suasana yang nyaman namun tetap berkelas, sesuai dengan identitas khas MANKIND. Tempat ini dirancang untuk menyatu dengan atmosfer flagship […]

Lifestyle News Pop Culture Upcoming Events

400+ Brand dan Diskon Gila-Gilaan di Jakarta X Beauty 2024

THRIVINMAGZ.COM – Jakarta X Beauty 2024 balik lagi buat putaran kedua. Event kecantikan terbesar di dunia ini bakal digelar dari 5-8 Desember 2024 di Jakarta Convention Center (JCC). Dengan tema “Future of Beauty”, acara ini dijamin bakal jadi destinasi akhir tahun yang nggak boleh kamu lewatkan. Tahun ini Jakarta X Beauty udah keliling 6 kota […]

Lifestyle News Pop Culture

125 Karya Seni Terbaik Hadir di Lelang Global Auction “Southeast Asian, Chinese, Modern & Contemporary Art” November 2024

THRIVINMAGZ.COM – Global Auction menghadirkan lelang eksklusif bertajuk “Southeast Asian, Chinese, Modern & Contemporary Art”, menampilkan 125 karya seni pilihan dari seniman ternama Indonesia dan mancanegara. Lelang online ini akan berpuncak pada sesi langsung pada Kamis, 28 November 2024. Setiap karya menawarkan pengalaman visual mendalam, memadukan berbagai teknik, medium, dan gaya artistik yang beragam. Sorotan […]

Lifestyle News Pop Culture

Layr Fragrance Resmi Hadir di PIM 3 dengan Koleksi Eksklusif Beraroma Unik

THRIVINMAGZ.COM – Layr Fragrance, brand parfum asli Indonesia, akhirnya membuka Flagship Store pertama di Pondok Indah Mall 3 (PIM 3) mulai 9 November 2024. Berada di LG Floor East No. E4, toko ini siap memanjakan para pecinta wewangian dengan pengalaman interaktif yang berbeda. Sebagai perayaan spesial ini, Layr Fragrance menghadirkan aroma edisi terbatas yang cuma […]

Lifestyle News Pop Culture

Thanksgiving Ala Ubud: Momen Sharing Feast di Shrida Taste of Ubud

THRIVINMAGZ.COM – Thanksgiving tahun ini, Shrida Taste of Ubud Restaurant ajak kamu buat ngerasain makan seru bareng keluarga dan teman-teman di Ubud. Ada program spesial “Happy Thanksgiving” dengan Thanksgiving Sharing Style Package, koktail spesial, dan menu khas yang bikin Thanksgiving makin berkesan. Thanksgiving Sharing Style Package Paket Thanksgiving dari Shrida ini cuma tersedia dari tanggal […]

Lifestyle News Pop Culture Upcoming Events

ARTSUBS 2024: Mimpi Besar dari Surabaya untuk Indonesia

THRIVINMAGZ.COM – Surabaya, Kota Pahlawan lagi-lagi bikin gebrakan. Mulai 26 Oktober 2024, ARTSUBS resmi dibuka dan siap menyapa para pecinta seni selama sebulan penuh hingga 24 November. Bukan sekadar pameran biasa, tapi sebuah hajatan besar yang mengusung tema “Ways of Dreaming”, cara-cara bermimpi yang membawa kita menyelami fantasi dan aspirasi para seniman untuk Indonesia di […]

Lifestyle News Pop Culture

Unsung Heroes: Beyond the Blueprints 1.0 – Instalasi Kolaboratif di Bintaro Design District

THRIVINMAGZ.COM – Bintaro Design District 2024 kali ini punya karya seru yang bakal bikin pengunjung mikir dua kali soal arsitektur dan komunitas. Namanya “Unsung Heroes: Beyond the Blueprints 1.0”, hasil kolaborasi keren dari Rootslab, K-Thengono Design Studio, Digital Nativ, Grey Audio Lab, Ocra, dan Riyan Berlian.  Instalasi ini terinspirasi dari budaya “Gotong Royong” khas Indonesia, […]

Back To Top