MANKIND Eksplorasi Koleksi Sebelumnya Lewat ”Archive Collection”

Mankind
Fashion News1 Comment on MANKIND Eksplorasi Koleksi Sebelumnya Lewat ”Archive Collection”

MANKIND Eksplorasi Koleksi Sebelumnya Lewat ”Archive Collection”

THRIVINMAGZ.COMMANKIND, brand fashion lokal asal kota Bandung yang telah berdiri dari tahun 2015, kembali merilis sesuatu yang spesial untuk para penggemarnya. 

Mankind

Kali ini, MANKIND merilis “Archive Collection” berupa eksplorasi koleksi-koleksi sebelumnya. Konsep “Archive Collection” sendiri merupakan suatu eksplorasi dari ide-ide pada koleksi sebelumnya dengan tujuan untuk menghasilkan perspektif lebih indah dan longlasting

mankind

Selain itu, koleksi ini juga menunjukan fungsionaliatas, desain, dan penggambaran koleksi masa lalu sebagai legacy yang dimiliki oleh MANKIND

Koleksi-koleksi tersebut diantaranya adalah classic atacama jacket dari SS17 Guilt Ridden mMan, black curtis crewneck jumper dari SS19 Tribe of Thehordes, the chief black corduroy dari SS19 Tribe of The Hordes, jaguar knight jacket dari SS20 A Movable Feast, howey long sleeve t-shirt in new colorway dari SS20 A Movable Feast, fantasia crewneck in new colorway dari SS20 A Movable Feast dan dormant jacket dari FW20Soile Solstice.

Koleksi “Archive Collection” sudah bisa kalian dapatkan melalui thisismankind.co(Dzakiyyah Azzah)

Baca juga Outside Rilis Koleksi Kolaborasi Bersama Seniman Lokal, “Scout Camp”

Thrivin’ Magazine is a publishing platform that provides content focusing on various niche topics (especially in the creative industry; fashion, music, lifestyle, pop culture) to support anyone who wants to thrive. It inspires people to be creative, cultivate community, and explore new things.

One thought on “MANKIND Eksplorasi Koleksi Sebelumnya Lewat ”Archive Collection”

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back To Top